Langkah Langkah
1. Buat Soal
2. Tentukan score untuk soal uraian, Score dalam rentangan 1 - 10
untuk masing masing soal.
3.Setelah dikoreksi, lembar jawaban disusun berdasarkan score yang
diperoleh siswa dari score tertinggi ke score yang paling rendah.
4. Ambil sample 27 % Kelompok Atas, 27% Kelompok Bawah.
RUMUS :
Tingkat Kesukaran (TK) = KA + KB - ( T x S Min) : - T (S Max - S Min)
Daya Pembeda (DP) = KA - KB : 1/2 T ( S max - S Min)
Kriteria TK :
TK < 0,30 ------- Soal Sukar
0,30 < TK < 0,70 ---------Soal Sedang
TK > 0,70 -------------Soal Mudah
Kriteria DP :
DP > 0,70 ------------Soal Baik
0,30 < DP < 0,70 ----------------Soal Cukup Baik
0,21 < DP < 0,29 ---------------- Soal perlu direvisi
DP < 0,20 ----------------- Soal jelekSelamat mencoba ...........
Tidak ada komentar:
Posting Komentar